Notification

×

Iklan

Iklan

Dua Tahun Ngajukan Profosal Jembatan Bendungan Damit Belum juga di perbaiki.

Jumat | 11/15/2019 WIB Last Updated 2019-11-15T05:11:04Z
Tanah Laut - Jembatan yang ada di ruas jalan Desa Damar Lima menuju Desa Damit terlihat cukup memprihatinkan,selain aspalnya sudah mulai mengelupas Kawat menyangga nya pun mulai terlihat ,sehingg setiap warga yang lewat harus extra hati hati,manakala salah mengambil jalan bisa bisa Roda kembes terkena tajamnya kawat tersebut.


Kepala Desa Damar Lima Rahmadi mengatakan pihaknya sudah mengajukan Proposal 2 tahun yang lalu,namun sampai saat ini belum ada tanggapan dari Dinas yang membidangi jembatan tersebut Ketika di tanya mengenai dana desa pihak nya belum berani menggunakan dana tersebut soalnya itu jalan kabupaten.


 Kepala Bidang Bina Marga Dwi Hadi saputra, ST ketika di hubungi via Telp (WA) menjelaskan jembatan ini perlu data awal ,apakah pondasi sumuran atau kah pancang karena kalau di rehab lantai dengan beton perlu perhitungan data awal,jelasnya(Heryand)
×
NewsKPK.com Update