Notification

×

Iklan

Iklan

6 Peserta Atlet Morowali Diseleksi Menjelang POPDA

Minggu | 4/18/2021 WIB Last Updated 2021-04-18T05:04:38Z


Morowali - Dalam rangka persiapan mengikuti Pekan Olahraga Pelajar Daerah(POPDA), yang akan berlangsung di Donggala Provinsi Sulawesi Tengah pada tanggal 21-27 Juni 2021, Perguruan PORDIBYA  genjot latihan bagi atletnya


Persiapan mulai dilakukan dalam rangka menidaklanjuti surat dari Dinas Pemuda,Olahraga dan Pariwisata(Disporapar)Kabupaten Morowali yang ditujukan ke Federasi Olahraga Karate-Do Indonesia(FORKI), untuk menyiapkan Atlet untuk diseleksi bagi pelajar yang bersekolah di Kabupaten Morowali dan masih aktif disekolah SMP/MTS dan SMA/SMK Kelas X dan Kelas XI 

Senpai Mulyadi A.Sulangi,S.S.PdI mengatakan, dengan adanya ajang POPDA Sulawesi Tengah tersebut, khususnya  atlet  Cabang Olahraga(Cabor) Karate dari Pordibya sangat bersemangat untuk ikut dalam ajang Popda di Donggala, apalagi pertama kali diikuti   Forki  sejak dibentuk di Morowali," Ucap Senpai Mulyadi saat ditemui awak Media,Minggu(18/04/2021)


Senpai Mulyadi

Kembali mengatakan, untuk Perguruan Pordibya untuk latihan tetap terjadwal dan   rutin,cuma masa pandem agak dibatasi,"Ungkapnya


Sementara untuk persiapan seleksi Popda,  Pordibya persiapkan beberapa atlet baik Perorangan maupun Kumite  

Dan berharap Pordibya Morowali bisa lolos seleksi dengan beberapa perguruan yang ada di Forki Kabupaten Morowali yaitu, perguruan Inkado, Inkai dan KKI


Atlet Pordibya akan ikut tahap seleksi

Kategori Kumite, Imran, Reza, Suci,Muh.Said

Kelas Kata, Vikar dan Puput


Yohanes

×
NewsKPK.com Update